28 Desember 2016

Pulau Pramuka - Surga Tersembunyi di Kepulauan Seribu

Pulau Pramuka Surga Tersembunyi di Kepulauan Seribu - Pulau tidung merupakan salah satu tempat wisata yang cukup terkenal bagi masyarakat jakarta dan sekitarnya. Tapi tahukah anda, bahwa selain pulau tidung ternyata banyak tempat wisata lainnya di sekitar pulau tidung yaitu pulau pramuka kepulauan seribu yang pemandangannya tak kalah menarik bila dibandingkan dengan pulau tidung maupun pulau pari yang berada di kawasan kepulauan seribu juga.





Lokasi Pulau Pramuka Kepulauan Seribu

Walau Pulau pramuka tak setenar pulau tidung ataupun pulau marisa namun tak ada salahnya untuk mencoba berwisata ke sana. Untuk menuju ke pulau pramuka sangatlah mudah. Bila anda dari pulau pari yang berada di kawasan tersebut, anda bisa menumpang kapal yang biasanya transit. Letaknya tidak terlalu jauh bila dibandingkan dengan jarak ke pulau harapan. Kalau dari pulau pari ke pulau pramuka jaraknya bisa ditempuh lebih kurang selama 90menit saja.

Seperti pada pulau lainnya, di pulau pramuka juga terdapat banyak penginapan, bahkan ada pulau penginapan berupa resort, sehingga sangat cocok dijadikan tempat berwisata terutama untuk wisata pantai seperti halnya di pantai carita. Dengan pemandangan yang luas terbentang maka anda bisa menikmati pemandangan yang mempesona bila dibandingkan dengan pulau pari.

Banyak sekali aktivitas yang bisa dilakukan selama berada di pulau Pramuka kepulauan seribu, yang kelihatannya lebih lengkap bila dibandingkan dengan fasilitas yang ada di pulau tidung, pulau pari maupun pulau harapan. Misalnya saja berbagai aktivitas seperti olah raga renang atau snorkeling, bahkan sangat tepat untuk anda yang punya hobi memancing.

Selain aktivitas di atas anda juga bisa melakukan acara panggang ikan, aytau bisa juga sambil melihat tempat penngkaran penyu yang belum tentu bisa didapatkan di tempat lain. Dan yang pasti pemandangan saaat sunrise ataupun sunset sangatlah indah, sangat cocok bagi anda yang punya hobi memotret atau sekedar ber selfie ria bersama teman-teman, pasti tambah seru.

Untuk berwisata menuju pulau pramuka anda tidak perlu bingung masalah akomodasi, apalagi bagi anda yang belum pernah ke sana sama sekali. Anda bisa menghubungi salah satu biro perjalanan yang tentunya bisa kita dapatkan infonya di internet. Namun jangan asal memilih biro perjalanan, sebab takutnya nanti malah mengecewakan karena pelayanan yang tidak maksimal. Untuk itu anda bisa menghubungi salah satu biro perjalanan yang cukup terpercaya dalam menangani akomodasi wisata ke pulau pramuka di kepulauan tidung yaitu "Sadewa Tours".

Untuk menghubungi SADEWA TOURS cukup mudah, tinggal hubungi saja ke nomer HP 087888505051 / 085692346127 / 081218333684 . Atau bisa juga datang ke kantor "Sadewa Tours" yang beralamat di :
Pulau Pramuka jl.Dermaga Pulau Panggang RT 01/03 No.14. Kelurahan Pulau Panggang, Kecamatan Kepulauan Seribu Utara. Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu 14530

Saat musim liburan biasanya banyak wisatawan yang datang melakukan wisata pulau pramuka dan sekitarnya. Untuk itu bila anda berencana ke sana tidak salahnya segera menghubungi pihak "sadewa tours" agar bisa melakukan booking secepatnya. Dan agarbisa menyiapkan segala sesuatunya sebelum berangkat ke pulau pramuka kepulauan seribu nantinya.

- Pulau Pramuka
- Wisata Pulau Pramuka
- Wisata Pulau Pramuka Kepulauan Seribu

- Pulau Pari
- Paket Wisata Pulau Pari
- Agen Wisata Pulau Pari

XIV